Agen Bola – Rapinha Tak Ikut Pramusim Leeds United. Baru-baru ini Leeds United baru saja memberikan informasi yang sangat penting. Mereka mengkonfirmasi bahwa sang pemain tak ikut tur pramusim di musim panas ini.
Pemain 25 tahun itu merupakah pemain kunci Leeds. Semenjak pindah dari Sporting Lisbon, ia menjadi pemain yang menakutkan di sektor sayap Leeds United. Penampilan impresifnya membuat klub top Eropa tertarik dengannya. Sudah ada beberapa berita yang beredar bahwa Rapinha akan hengkang.
Menurut Goal International, kepindahan Rapinha mulai menjadi kenyataan, karena sang pemain memilih absen dari pramusim Leeds United.
Dari laporan tersebut, sejak awal pekan lalu sudah mulai terdengar bahwa Rapinha meminta izin untuk tak ikut tur Pramusim. Ia ingin bertahan terlebih dahulu di Inggris. Karena ia ingin menyelesaikan proses kepindahan.
Setelah melakukan diskusi yang cukup alot, Jesse March selaku pelatih Leeds United memberikan izin kepada sang pemain untuk tidak mengikuti tur pramusim. Sangat di yakini bahwa ia tak akan lama lagi akan hengkang.
Ada dua klub yang diduga kuat akan menjadi destinasi karir pemain timnas Brasil itu. Klub yang pertama adalah Chelsea, The Blues dikabarkan sudah mengajukan penawaran dengan nilai besar ke Leeds United.
Kandidat lain datang dari klub asal Spanyol, Barcelona yang juga menginginkan jasa pemain 25 tahun itu. Kabarnya Barca dan Rapinha sudah mencapai kesepatakan pribadi sejak Maret kemarin. Tetapi harga yang di berikan oleh Barcelona masih dibawah yang di inginkan Leeds.
Kabarnya Leeds sudah merelakan kepergian Rapinha. Nampun mereka meminta bayaran yang sangat tinggi untuk sang winger. Leeds United mematok harga sebesar 60 juta Euro, ia tak mau menerima tawaran di bawah angka itu.
Baca Juga : Buffon Memuji Juventus Soal Merekrut Di Maria !
Demikianlah artikel mengenai Rapinha Tak Ikut Pramusim Leeds United. bermanfaat bagi para pecinta sepakbola, Bandar303.